jpnn.com, LOMBOK - Juru Bicara Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan gempa bumi susulan kembali mengguncang wilayah Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), Minggu (19/8).
Menurutnya, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geo Fisika (BMKG) melaporkan gempa susilan yang dirasakan terjadi dua kali yaitu berkekuatan 5,4 SR dan 6,5 SR.
Gempa pertama dengan kekuatan 5,4 SR terjadi pada pusat gempa 25 km timur laut Lombok Timur dengan kedalaman 10, Minggu (19/8) pukul 10.06 WIB.
Kemudian gempa kedua dengan kekuatan 6,5 SR dengan episentrum 32 km timur laut Lombok Timur NTB pada kedalaman 10 km, Minggu (19/8) pukul 11.06 WIB.
"Gempa tidak berpotensi tsunami," kata Sutopo, Minggu (19/8).
Posko BNPB telah melakukan analisis dan konfirmasi dampak gempa Lombok ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).
Guncangan gempa dirasakan keras selama 4-8 detik dirasakan di Kabupaten Lombok Timur, Lombok Utara, Lombok Barat dan Lombok Tengah.
Guncangan sedang selama 4-6 detik dirasakan di Kota Mataram, Kota Denpasar, Jembrana, Karangasem, Badung, Gianyar, Bangli, Tabanan, Klungkung dan Buleleng.
-
Jumat, 17 Agustus 2018
Rambah Bisnis Kuliner, Hesty Klepek-Klepek Buka Usaha Ayam Geprek -
Sabtu, 18 Agustus 2018
Latihan Futsal Seru dan Bahagia ala Tim Donwori Aja -
Sabtu, 18 Agustus 2018
Kisah di Balik Aksi Heroik Bocah SMP Pemanjat Tiang Bendera -
Sabtu, 18 Agustus 2018
Pelatih Laos Sebut Indonesia Lawan Paling Sulit -
Jumat, 17 Agustus 2018
Mario Lawalata Bangga Jadi Pembawa Obor Asian Games 2018 -
Jumat, 17 Agustus 2018
Pilpres 2019 Mahar , Ini Komentar JK -
Jumat, 17 Agustus 2018
Film Sebelum Iblis Menjemput Siap Tebar Horor di Malaysia -
Kamis, 16 Agustus 2018
Lagu Parung Panjang Menangis Curhatan Nina Hasyim Sebagai Kades
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Lagi, Gempa Guncang Lombok"
Post a Comment